bootstrap website templates

Aplikasi e-commerce sederhana

Iseng bikin aplikasi e-commerce sederhana

Hai sahabat Source Code Aplikasi, di artikel kali ini saya akan share tentang Aplikasi e-commerce sederhana yang semoga bisa berguna untuk sobat saat belajar pembuatan aplikasi berbasis Javasript. Source code aplikasi ini bisa sobat unduh secara free dan dijadikan bahan coding dalam pengembangan program atau juga dapat dijadikan ide pembuatan tugas kuliah, atau bahkan dapat juga diaplikasikan langsung, namun harus tetap memperhatikan copyright developer dalam aplikasinya.

Deskripsi Aplikasi


E-Commerce

Aplikasi ini saya buat untuk teman-teman yang membutuhkan referensi pembuatan aplikasi menggunakan Laravel 5

Versi saat ini

v0.3.4 -- Mengacu pada semantyc versionning

Minimum Requirements

  1. PHP versi 5.6 atau diatasnya
  2. Composer Package Manager
  3. NodeJS dan NPM
  4. Gulp

Cara menjalankan aplikasi

Download source code nya di

https://github.com/imamdigmi/laravel-ecommerce.git

Install package dependency vendor untuk laravel

composer install

Install dependency modul tambahan

npm install

Konfigurasi database

  • Buat file .env di dalam root directory
  • Copy isi dari file .env.example lalu paste di dalam file .env
  • Isi informasi database : DB_DATABASE, DB_USERNAME dan DB_PASSWORD

Jalankan perintah dibawah untuk menghasilkan key

php artisan key:generate

Jalankan perintah dibawah ini untuk membuat tabel-tabel dan seeding datanya

php artisan migrate:refresh --seed

Jalankan perintah ini untuk membuild plugin tambahan

gulp

Setup domain di homestead atau buat virtualhost di server atau jalankan built in server bawaan laravel dengan perintah

php artisan serve

Semoga Bermanfaat :)

© Copyright 2020 Source Code Aplikasi. All Rights Reserved.