bootstrap website templates

Aplikasi Pemilihan Ketua OSIS

Aplikasi Pemilihan Ketua OSIS

Hai sobat Source Code Aplikasi, di kesempatan kali ini admin akan berbagi tentang Aplikasi Pemilihan Ketua OSIS yang mudah-mudahan bisa berguna untuk sobat dalam belajar pembuatan program berbasis Javasript. Source code aplikasi ini dapat sobat unduh secara cuma-cuma dan dijadikan bahan coding guna pembuatan program atau juga bisa dijadikan inspirasi pembuatan tugas kuliah, atau bahkan bisa juga diterapkan langsung, meski harus tetap memperhatikan lisensi developer pada aplikasinya.

Deskripsi Aplikasi


Cara Instalasi:

  1. Ektrak folder pilkasis ke dalam folder web server (html atau htdocs atau wwww)
  2. Buat database baru dan import file database yang ada di folder db/pilkasis.sql (dapat menggunakan PHPMyAdmin) tutor lewat terminal ada di http://muhidin.web.id/backup-and-restore-mysql-database-using-terminal/
  3. Sesuaikan isian database pada file sambungan.php, misal menggunakan xampp tanpa password dengan nama database pilkasis, maka settingan-nya menjadi (jangan lupa php buka dan tutupnya):
  $host="localhost";
  $userdb="root";
  $passdb="";
  $namadb="pilkasis";
  $koneksi=mysqli_connect($host,$userdb,$passdb,$namadb);
  1. Jalankan browser http://localhost/pilkasis
  2. Ada usulan untuk perubahan ke depankah, misal menggunakan framework CI atau Laravel?

© Copyright 2020 Source Code Aplikasi. All Rights Reserved.