Aplikasi Pendaftaran Bootcamp
Buat aplikasi pendaftaran peserta bootcamp Tabeldata Informatika diantara terdapat beberapa fitur seperti berikut:
- Pedaftaran peserta bootcamp, peserta yang ingin ikut bootcamp harus registrasi menggunakan email sebagai login mereka.
- Seleksi peserta dilakukan oleh Admin (Mentor & Administrasi) aturannya:
- Jika peserta tersebut tidak dipilih oleh Admin maka peserta, tidak bisa ikut bootcamp.
- Memenuhi syarat perjanjian tertulis.
- Informasi peserta tersebut lulus atau tidak dilihat dari website tersebut (Peserta harus login).
- Peserta sebelum melakukan pendaftaran diberikan informasi tetang materi apa saja yang akan dibahas oleh pemateri.
- Sistem bootcamp ada jadwalnya contoh batch pertama tgl
01-10-2017
s/d31-10-2017
dan untuk batch ke dua01-11-2017
s/d30-11-2017
, batch ke tigaupcomming
- Setiap batch memungkinkan materinya berbeda, contoh batch pertama materinya
[Java, Spring, Hibernate, ZK]
, batch ke dua[Java, Hibernate, Spring Rest, Angular, Ionic]
, dan batch selanjutnyaupcoming
- Setiap batch harus ditampilkan siapa pematerinya contohnya batch pertama oleh
Dimas Maryanto
, batch ke 2 olehHari Sapto Adi
dan seterusnya
- Setiap batch memungkinkan materinya berbeda, contoh batch pertama materinya
Role Security
- ROLE_PESERTA
- ROLE_MENTOR
- ROLE_SEKRETARIS
Role Game!
Silahkan boleh bebas pilih salah satu teknologi berikut:
- spring-angular (Spring untuk backend dan angular untuk frontend),
- spring-ionic (Spring untuk backend dan angular untuk frontend) dan
- spring-jsp (Spring untuk backend dan jsp untuk frontend),
- spring-thymeleaf (Spring untuk backend dan spring-thymeleaf untuk frontend),
- servlet-jsp (Servlet untuk backend dan JSP untuk frontend)
Cara mengerjakan
- Fork Repository ini.
- Waktu pengerjaan 2 hari max push
2 Nov 2017
jam23:59
- Boleh google, Tidak boleh saling tanya sesama teman be creative, make your own project. Goodluck!
- Hari jumat akan di review, setiap peserta akan mempersetasikan hasil karya-nya dan menjelaskan workflownya