lkpp-lpse-grab
Mengambil data pemenang lelang dari aplikasi LPSE dari LKPP.
Kebutuhan
- Web server (aplikasi sudah dites menggunakan Apache).
- PHP dengan ekstensi curl aktif.
Instalasi
- Extrak lkpp-lpse-grab-master.zip ke Direktori root, misalkan C:\www\lpse.
- Periksa file init.php dan ubah konfigurasi seperlunya.
- Buat Virtual Host
Khusus untuk pengguna XAMPP/Windows
-
Buka file
c:\WINDOWS\system32\drivers\etc\hosts
dan tambahkan kode berikut di baris paling bawah.127.0.0.127 lpse
-
Buka file
c:\xamp\apache\conf\extra\httpd-vhosts.conf
dan tambahkan kode berikut di baris paling bawah.
<VirtualHost *>
DocumentRoot "C:/xampp/htdocs/"
ServerName localhost
</VirtualHost>
<VirtualHost *:80>
DocumentRoot C:/xampp/htdocs/lpse/
ServerName lpse
</VirtualHost>
- Buka Control Panel XAMPP dan restart Apache (Stop lalu Start)
Menjalankan
Menggunakan browser, browse ke http://lpse/
Catatan
Aplikasi ini memiliki lisensi bebas yang berarti:
- Bebas digunakan, diubah, dijual, dihapus, dll. Dengan atau tanpa izin pembuat aplikasi.
- Bebas juga berarti, pembuat aplikasi bebas dari segala resiko jika penggunaan aplikasi ini menimbulkan masalah dengan pihak lain (resiko ditanggung pengguna).
- Untuk menghindari masalah, sebaiknya sebelum mulai mengambil konten dari situs target, terlebih dahulu meminta izin kepada pemilik situs ybs.