Tentang Aplikasi Ini
Project contoh aplikasi chatting menggunakan Framework Laravel + VueJS + Laravel Echo Server. Aplikasi ini menggunakan fitur Broadcasting Event yang ada pada Laravel (https://laravel.com/docs/5.4/broadcasting). Selamat belajar dan selamat mencoba :)
Cara Instal
Penting! Pastikan Anda sudah menginstall NodeJS (https://docs.npmjs.com/cli/install) dan Laravel Echo Server (https://github.com/tlaverdure/laravel-echo-server). Jika ke duanya sudah ada di komputer anda selanjutnya clone repositori ini dan ketik perintah berikut di terminal :
$ cd laravel-chat
$ npm install
$ composer install
Konfigurasi database
Silahkan ubah settingan database di file .env
yang ini ga perlu saya jelasin yah hehe.
Migrasi database & jalankan aplikasi di browser
Migrasi database :
$ php artisan migrate
Ketik perintah ini untuk dapat mengakses aplikasi di browser :
$ php artisan serve
Buka terminal baru untuk menjalankan server Laravel Echo (http:localhost:6001) :
$ laravel-echo-server start
Jalankan aplikasi ini di browser dengan cara akses ke alamat http://localhost:8000 sebelumnya lakukan registrasi akun dulu untuk login ya. Terimakasih :)