bootstrap website templates

Sistem Informasi Ruang Tunggu Online

Sistem Informasi Ruang Tunggu Online

Salam sahabat Source Code Aplikasi, di artikel ini saya akan berbagi tentang Sistem Informasi Ruang Tunggu Online yang semoga dapat bermanfaat bagi sobat saat belajar pengembangan aplikasi berbasis JavaScript. Source code aplikasi ini dapat sobat unduh secara free dan dijadikan bahan coding dalam pengembangan program atau juga bisa dimanfaatkan inspirasi pembuatan tugas kuliah, atau bahkan bisa juga diaplikasikan langsung, namun harus tetap memperhatikan lisensi developer dalam aplikasinya.

Deskripsi Aplikasi


Sistem Informasi Ruang Tunggu Online


Sistem informasi ini dibuat menggunakan Node JS dan SQLite sebagai databasenya. Lalu, sistem informasi ini juga menggunakan React JS sebagai frontend framework.

Dan juga, SIRTO ini menggunakan media printer thermal sebagai device untuk mencetak nomor antrian offline.

Getting Started

  • Fork repo.
  • Prerequisites
    • Node JS
    • SQLite
    • Zadiq
    • Ngrok
  • Akan ada 3 buah folder, yaitu:
    • Landing
    • Admin
    • Printer
  • Tiap folder, jalankan perintah npm install
  • Lalu, aplikasi siap untuk di develop.

License

MIT


(C) 2020, Nurimansyah Rifwan

© Copyright 2020 Source Code Aplikasi. All Rights Reserved.