bootstrap website templates

Tugas Milestone 2 Aplikasi SIM-P

Tugas Milestone 2 Aplikasi SIM-P

Salam sobat Source Code Aplikasi, di posting ini kami mau share tentang Tugas Milestone 2 Aplikasi SIM-P yang semoga bisa berguna untuk sobat saat belajar pembuatan aplikasi berbasis Python. Source code aplikasi ini dapat sobat unduh secara free dan dijadikan bahan coding dalam pembuatan program atau juga bisa dimanfaatkan inspirasi pembuatan tugas kuliah, atau bahkan bisa juga dipakai langsung, namun harus tetap memperhatikan lisensi developer pada aplikasinya.

Deskripsi Aplikasi


SIM-P
Kelompok 7, Tim Horeee

Jonathan 16519133, Fungsi save/open, reset
Ryandito 16519150, Fungsi kurangiPoin
Ferdy 16519082, Fungsi search nomor SIM
Relieyan 16519196, Desain UI
Rexy 16519132, UI/UX & csv
Ari 16519044, Research Usplash API
Leonardus 16519113, Design Model UI
Michael Ryan 16519191, Research Tools
Nabilah E 16519108, Research Tools
Syifa 16519172, Research Tools
Juan L. 16519485, Research Tools



Note:
Ada 2 aplikasi, untuk pemilik SIM dan petugas yang bertanggung jawab untuk mengurangi poin SIM pelanggar

Aplikasi SIM-P Operator langsung dapat diakses melalui file SIM-P(Operator).py
  
Untuk demo aplikasi pemilik SIM, diperlukan aplikasi Adobe XD dengan plug-in Google Sheets for Adobe XD yg dapat diunduh di:
https://googlesheetsforadobexd.impekable.com/

Load data dari .csv ke .xd dilakukan secara manual dengan menyeleksi konten yang ingin di-update > klik refresh content.

Terdapat 2 flie .csv:
1. Data Pengendara SIM-P.csv yang berisi <No SIM>, <Nama Pengendara>, dan <Jumlah Poin>
2. Pelanggaran.csv yang berisi riwayat tanggal dan lokasi pelanggaran


© Copyright 2020 Source Code Aplikasi. All Rights Reserved.